
Pelatihan berbasis online kini mudah sekali kita akses di internet. Bahkan tidak sedikit lembaga yang mengadakan pelatihan berbasis online secara gratis. Syarat pendaftaran juga mudah, hanya bermodalkan email aktif untuk pengiriman e-sertifikat, nomor wa untuk koordinasi dan kuota internet untuk mengakses...